Bunga Matahari memiliki bentuk yang unik dan indah, berwarna kuning cerah dan berukuran agak besar. Bunga matahari selain tanaman yang indah sebagai hiasan pekarangan rumah, ternyata bunga matahari memiliki manfaat untuk kesehatan lho.
Nah mari berkenalan dengan bunga matahari!!!
Klasifikasi Bunga Matahari
Kingdom
|
: Plantae
|
Divisi
|
: Magnolipyta
|
Kelas
|
: Magnoliopsida
|
Ordo
|
: Asterales
|
Famili
|
: Astereceae
|
Genus
|
: Helianthus
|
Spesies
|
: Helianthus Annus L ( Neti, 20013 : 61, Cronquist, 1981 : 1025 – 1026 )
|
Bunga matahari (Helianthus annuus L.) adalah tumbuhan semusim dari suku kenikir-kenikiran (Asteraceae) yang populer, baik sebagai tanaman hias maupun tanaman penghasil minyak. Bunga tumbuhan ini sangat khas: besar, biasanya berwarna kuning terang, dengan kepala bunga yang besar (diameter bisa mencapai 30 cm). Bunga ini sebetulnya adalah bunga majemuk, tersusun dari ratusan hingga ribuan bunga kecil pada satu bongkol. Bunga Matahari juga memiliki perilaku khas, yaitu bunganya selalu menghadap / condong ke arah matahari atau heliotropisme.
Nah tahukah anda manfaat dari bunga matahari?
Manfaat biji bunga matahari
1. Membantu memerangi osteoporosis dan kram otot
2. Membantu menjaga kesehatan kulit
3. Mencegah diabetes
Manfaat minyak biji bunga matahari
1. Anti inflamasi
2. Kaya akan omega 6
0 komentar:
Post a Comment