Home » , , » CONTOH LATIHAN SOAL FISIKA DAN PEMBAHASANNYA PADA MATERI GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI

CONTOH LATIHAN SOAL FISIKA DAN PEMBAHASANNYA PADA MATERI GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI

1.        Sebuah bandul berayun 6000 kali tiap 2 menit, besar frekuensi dan periode bandul tersebut adalah ………..
Pembahasan:
Dik : n = 6000 kali
t= 2 menit = 120 sekon
dit:
T?
f?
jawab:
T= t/n
T= 120/6000
T= 1/50 s
f= n/t
f= 6000/120
f= 50 Hz
2.        Sebuah semuber bunyi mengeluarkan bunyi dengan intensitas 10-5 watt/m2. Jika ambang intensitas 10-12 . maka tentukan taraf intensitas bunyi tersebut…
Pembasahan;
Ti= 10 log (I/Io)
Ti = 10 log 10-5/10-12
Ti= 10 log 107
Ti= 7x10 log 10
Ti= 70 dB
3.        Sebuah pabrik memiliki mesin sebanyak 10.000 buah yang identik san salah satu mesin memiliki T1 bunyi sebesar 50 dB, tentukan intensitas bunyi yang terdengar jika semua mesin tersbut di nyalakan bersama?
Pembahasan ;
Tn = T1 = 10 log (n)
T100 = 50 dB + 10 log ( 10.000)
=50 + 10. 4
90 Db
4.        Sebuah ledakan terjadi , jarak antara anak pertama dengan seumber ledakan adalah 20 m dan taraf intensitas yang terdengar adalah 120 dB.  Tentukan taraf intensitas yang terdengar oleh anak ke dua , jika anak tersebut 200 m dari sumber ledakan?
Pembahasan :
Ti2= Ti1 – 20 log (r2/r1)
Ti2 = 120 – 20 log (200/20)
Ti2 =120 -20. Log 10
Ti2= 120-20
Ti2 =100 dB
5.        Sebuah gelombang berjalan mempunyai persamaan simpangan 

Cepat rambat gelombang tersebut adalah ?

Pembahasan:




/>

0 komentar:

.comment-content a {display: none;}