Home » , » PERCOBAAN 1 ( PRAKTIKUM FISIKA / IPA ) TEKANAN PADA UDARA - TEKANAN ZAT UNTUK SMP KELAS VIII

PERCOBAAN 1 ( PRAKTIKUM FISIKA / IPA ) TEKANAN PADA UDARA - TEKANAN ZAT UNTUK SMP KELAS VIII


PERCOBAAN / PRAKTIKUM FISIKA ( IPA ) TEKANAN PADA UDARA
Tujuan : Siswa dapat membuktikan tekanan pada udara
Alat dan Bahan:
1.      Gelas minum
2.      Air
3.      Kertas HVS
Prosedur Kerja
1.      Isilah gelas dengan air sampai penuh
2.      Tutuplah gelas yang berisi air tersebut dengan selembar kertas HVS
3.      Tahan kertas HVS dengan telapak tangan, kemudian baliklah gelas dengan cepat ( usahakan jangan sampai tumpah )
4.      Lepaskan tangan secara perlahan. Amati apa yang terjadi!
Pertanyaan
1.      Ketika gelas yang berisi air dibalij, ternyata HVS dapat menahan air di dalam gelas. Jelaskan mengapa hal tersebut dapat terjadi!
Hasil percobaan:





Penjelasan:
Ketika gelas yang berisi air dibalik, ternyata kertas HVS dapat menahan air di dalam gelas. Hal tersebut bisa terjadi  karena tekanan udara di luar gelas lebih besar daripada tekanan udara di dalam gelas. Tekanan udara itulah yang menahan air di dalam gelas.

kelompok 2 :
Resti Nurmalasari
Ihsan Nursi
Dina Siti Nurjanah
Kelompok 3:
Supriadi
Riris Abdul a
Restu R
Pitrotul




/>

1 komentar:

Unknown said...

Thanks brother

.comment-content a {display: none;}