Home » , » CONTOH RPP BERORIENTASI HOTS PADA MATERI IPA - PEWARISAN SIFAT PADA MAKHLUK HIDUP KELAS Ix

CONTOH RPP BERORIENTASI HOTS PADA MATERI IPA - PEWARISAN SIFAT PADA MAKHLUK HIDUP KELAS Ix


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                       : SMP Negeri 4 Sodonghilir
Mata Pelajaran          : IPA
Kelas/Semester           : IX/ Ganjil
Materi Pokok             : Pewarisan Sifat pada Makhluk Hidup
Alokasi Waktu           : 11 Jam Pelajaran @40 Menit

A.     Kompetensi Inti (KI)
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B.     Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD)
Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.3   Menerapkan konsep pewarisan sifat dalam pemuliaan dan kelangsungan makhluk hidup
3.3.1. Mengidentifikasi faktor pembawa sifat keturusan (materi genetis)
3.3.2. Menjelaskan peran gen dalam pewarisan sifat
3.3.3 Mengidentifikasi jumlah dan tipe kromosom pada makhluk hidup
3.3.4 Menjelaskan hukum Mendel
3.3.5 Menjelaskan istilah-istilah dalam pewarisan sifat
3.3.6. Menjelaskan cara persilangan sifat antara 2 individu dengan 1 sifat beda
3.3.7 Menjelaskan cara persilangan sifat antara 2 individu dengan 2 sifat beda
3.3.8 Menjelaskan manfaat pewarisan sifat bagi makhluk hidup
3.3.9 Menerapkan konsep pewarisan sifat untuk pemuliaan dan kelangsungan makhluk hidup
3.3.10 Menganalisis contoh persilangan dengan dua sifat beda

4.3   Menyajikan hasil penelusuran informasi dari berbagai sumber terkait tentang tanaman dan hewan hasil pemuliaan
4.3.1 Menyajikan poster hasil penelusuran informasi dari berbagaisumber terkait tentang tanaman dan hewan  hasil pemuliaan

Fokus pengembangan Nilai Karakter
1.      Religius
2.      Disipilin
3.      Kreatif
4.      Tanggung jawab
5.      Kerja sama

C.     Tujuan Pembelajaran
-          Melalui diskusi peserta didik dapat menerapkan konsep pewarisan sifat dalam pemuliaan dan kelangsungan makhluk hidup dengan benar

D.     Materi Pembelajaran
1.    Materi Pembelajaran Reguler
a.    Fakta:
Pertemuan ke 1
Ø  Molekul yang mendasari pewarisan sifat
-           Materi genetik
-           Gen dan pewarisan sifat
-           Jumlah dan tipe kromosom pada makhluk hidup
Ø  Peranan materi genetik dalam penentuan sifat
-           Struktur kromosom
Pertemuan ke 2
Ø  Hereditas dan hukum Mendel
-           Istilah dalam pewarisan sifat
-           Persilangan monohibrid
-           Persilangan dihibrid
Pertemuan ke 3
Ø  Penerapan pewarisan sifat dalam pemuliaan makhluk hidup
-           Pewarisan sifat dalam pemuliaan tumbuhan
-           Pewarisan sifat dalam pemuliaan hewan

b.    Konsep
Ø  konsep pewarisan sifat dalam pemuliaan dan kelangsungan makhluk hidup

c.    Prinsip
Ø  Pewarisan sifat pada makhluk hidup dan molekul yang mendasari pewarisan sifat pada makhluk hidup
d.    Prosedur
Ø  Hasil penelusuran informasi dari berbagai sumber terkait tentang tanaman dan hewan hasil pemuliaan
2.    Materi pembelajaran remedial
Ø  Persilangan monohibrid dan dihibrid
3.    Materi pembelajaran pengayaan
Ø  Penentuan Golongan Darah
Ø  Kanker

E.     Metode Pembelajaran
Model Pembelajaran     : Discovery Learning, Inkuiri Learning, PBL
Metode                         : Tanya jawab, wawancara, dan diskusi

F.      Media / alat,Bahan, dan Sumber Belajar
1.         Media/alat:
à  Media LCD projector,
à  Laptop,
à  Bahan Tayang
2.         SumberBelajar
à  Buku teks pelajaran yang relevan
à  Buku Guru Mata Pelajaran IPAkelas  9Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 2018.
à  Buku siswa Mata Pelajaran IPAkelas  9 Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
à  Modul/bahan ajar,
à  internet,
à  Sumber lain yang relevan

G.      Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit )
Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
  • Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa  untuk  memulai pembelajaran
  • Memeriksa kehadiran peserta didik
  • Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik  dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Apersepsi
  • Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
  • Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
  • Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi
  • Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
  • Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang  berlangsung
  • Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang  berlangsung
  • Mengajukan pertanyaan” Materi apa yang bertanggung jawab pada pewarisan sifat?”

Pemberian Acuan
  • Memberitahukan  ruang lingkup materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
  • Menyampaikan garis besar kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.
  • Menyampaikan ruang lingkup penilaian
  • Membimbing pembagian kelompok

10
menit
Kegiatan Inti
Sintak
Model Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Stimulasi/ pemberian rangsangan
v  Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik.
v  Peserta didik dikondisikan untuk berpasangan
v  Peserta didik mempelajari LKPD 1.1 tentang karakteristik fisik teman
v  Peserta didik difasilitasi untuk mengungkapkan pertanyaan terkait kegiatan yang mereka lakukan
v  Peserta didik mengobservasibeberapa ciri/karakteristik manusia sesuai LKPD 1
v  Peserta didik berdiskusi dan menjawab beberapa pertanyaan dari LKPD 1
Identifikasi masalah
v  Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengidentifikasi masalah dari hasil kegiatan observasi dikaitkan dengan pewarisan sifat.
v  Peserta didik menuliskan rumusan masalah yang ditetapkan
Mengumpulkan data
v  Peserta didik mencari informasi tentang sifat-sifat yang diamati bersifat bawaan atau bisa diwariskan
v  Peserta didik diarahkan untuk mengidentifikasi elemen dalam tubuh manusia yang berperan dalam pewarisan sifat dan mendiskusikannya.
v  Peserta didik berdiskusi mengenai materi genetik dan peranannya dalam pewarisan sifat.
v  Peserta didik menyimak video tentang kromosom dan mencatat hal-hal penting untuk didiskusikan
Pengolahan data
v  Peserta didik berdiskusi secara klasikal mengenai struktur, jeni, dan jumlah kromosom pada makhluk hidup.
v  Peserta didik dan guru mengulas keberadaan gen dalam kromosom sebagai faktor utama dalam pewarisan sifat
Pembuktian
v  Peserta didik melakukan  membaca buku pelajaran dan meninjau hasil diskusi
v  Peserta didik mencari informasi dari literatur yang lain seperti internet dan literatur lain yang mudah diperoleh
Menarik kesimpulan
v  Peserta didik mengambil kesimpulan dari seluruh kegiatan
v  Peserta didik diarahkan untuk menyusun kalimat kesimpulan yang baik dan benar
100
menit


Kegiatan Penutup
Peserta didik :
  • Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
  • Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
  • Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik
  • Mengagendakan pekerjaan rumah.
  • Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
  • Berdo’a
  • Memberi salam.
10
menit

2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 40 menit )
Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru
  • Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa  untuk  memulai pembelajaran
  • Memeriksa kehadiran peserta didik
  • Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik  dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
  • Mengingatkan kembali pelajaran pada pertemuan sebelumnya.
  • Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
  • Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
  • Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang  berlangsung
  • Mengajukan pertanyaan “Apa yang kalian ketahui tentang hukum  Mendel?”
Pemberian Acuan
  • Memberitahukan  ruang lingkup materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
  • Menyampaikan garis besar kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.
  • Menyampaikan ruang lingkup penilaian
  • Membimbing pembagian kelompok

10
menit
Kegiatan Inti
Sintak
Model Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Engage / keterlibatan
v  Peserta didik mengungkapkan materi yang sudah difahami pada pertemuan pertama
v  Peserta didik mengungkapkan wawasannya seputar pewarisan sifat
v  Peserta didik diperkenalkan dengan usaha mempelajari pewarisan sifat yang dilakukan Gregor Mendel
v  Peserta didik menghafal dan memahami istilah-istilah dalam pewarisan sifat
Explore / menjelajah
v  Peserta didik mengamati cara melakukan persilangan 2 individu dengan 1 sifat beda
v  Peserta didik melakukan persilangan 2 individu dengan 1 sifat beda secara mandiri/berkelompok (mengerjakan LKPD 2)
v  Peserta didik difasilitasi untuk melakukan penalaran terhadap persilangan yang dibuatnya.
v  Peserta didik berdiskusi dengan teman dan berkomunikasi dengan guru untuk memahami konsep persilangan 2 individu dengan 1 sifat beda
v  Peserta didik mengamati cara melakukan persilangan 2 individu dengan 2 sifat beda
v  Peserta didik melakukan persilangan 2 individu dengan 2 sifat beda secara mandiri/berkelompok
v  Peserta didik difasilitasi untuk melakukan penalaran terhadap persilangan yang dibuatnya.
v  Peserta didik berdiskusi dengan teman dan berkomunikasi dengan guru untuk memahami konsep persilangan 2 individu dengan 2 sifat beda
Explain/ menerangkan
v  Peserta didik menyampaikan hasil pembelajaran tentang persilangan dengan 1 sifat dan 2 sifat beda.
v  Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
v  Guru meluruskan dan menambahkan konsep yang tidak tepat (miskonsepsi) atau kurang dari pemaparan peserta didik
Elaborate / mengelaborasikan
v  Peserta didik peserta didik mencoba ulang persilangan dengan 1 sifat beda untuk beberapa spesies berbeda
v  Peserta didik peserta didik mencoba ulang persilangan dengan 2 sifat beda untuk beberapa spesies berbeda
v  Peserta didik mencari informasi berdiskusi untuk menyelesaikan soal/permasalahan persilangan.
Evaluate / mengevaluasi
v  Peserta didik mengerjakan soal terkait materi yang telah dipelajari
140
menit
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
  • Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
  • Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
  • Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik
  • Mengagendakan pekerjaan rumah.
  • Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
  • Berdo’a setelah pelajaran selesai
  • Memberi salam
10
menit


4. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 40 menit )
Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru
  • Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa  untuk  memulai pembelajaran
  • Memeriksa kehadiran peserta didik
  • Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik  dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
  • Mengingatkan kembali pelajaran pada pertemuan sebelumnya.
  • Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
  • Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
  • Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang  berlangsung
  • Mengajukan pertanyaan “Bagaimanakah cara memperoleh bibit unggul ?”
Pemberian Acuan
  • Memberitahukan  ruang lingkup materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
  • Menyampaikan garis besar kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.
  • Menyampaikan ruang lingkup penilaian
10
menit
Kegiatan Inti
Sintak
Model Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Orientasi peserta didik kepada masalah
v  Peserta didik disajikan permasalahan pertambahan penduduk yang tinggi yangdiiringi dengan meningkatnya kebutuhan pangan.
v  Peserta didik menyelami permasalahan yang erat kaitannya dengan kehidupan sehari-hari
v  Peserta didik dimotivasi untuk menyampaikan ide terkait permasalahan.
Mengorganisasikan peserta didik
v  Peserta didik dikelompokkan secara merata untuk yang menonjol secara akademik
v  Peserta didik dimotivasi untuk berkolaborasi dengan baik dalam kelompok
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
v  Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab peemasalahan yang telah diidentifikasi
v  Peserta difasilitasi untuk mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusi masalah.
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
v  Peserta didik difasilitasi untuk menyusun bahan presentasi  dalam bentuk laporan kelompok dan disajikan secara sistematis
v  Peserta didik mengajukan gagasan ilmiah terkait bagaimana ilmu pewwarisan sifat dapat menjawab kebutuhan manusia.
v  Peserta didik difasilitasi untuk membuat bentuk presentasi.
v  Peserta didik mempresentasikan di depan kelas secara berkelompok
Menganalisa & mengevaluasi proses pemecahan masalah
v  Peserta didik melakukan  diskusi mengenai gagasan-gagasan hasil penyelidikannya
v  Guru menjawab pertanyaan yang belum tuntas, mengevaluasi konsep dan cara berfikir peserta didik, menambah atau meluruskannya.
v  Peserta didik menyelesaikan soal-soal pewarisan sifat
100
menit
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
  • Membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
  • Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
  • Memeriksa pekerjaan siswa  yang selesai  langsung diperiksa. Peserta didik yang  selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat.
  • Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
  • Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan
  • Mengagendakan pekerjaan rumah.
  • Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
  • Berdoá dan Memberi salam
10
menit


H.      Penilaian Hasil Pembelajaran
1.      Teknik Penilaian
a.      Penilaian Kompetensi Pengetahuan
1)      Tes Tertulis
Ø  Uraian/esai
2)      Tes Lisan
Ø  Tes lisan pemaparan materi dari pemahaman siswa.
b.      Penilaian Kompetensi Keterampilan
1)      Proyek, pengamatan
2)      Produk,
c.       Penilaian Sikap
Jurnal penilaian sikap
2.      Instrumen Penilaian
Terlampir
3.      Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a.      Remedial
v  Remidial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar
v  Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), misalnya sebagai berikut.
Ø  Pewarisan sifat pada makhluk hidup dan molekul yang mendasari pewarisan sifat pada makhluk hidup

b.      Pengayaan
v  Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
v  Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta didik.
v  Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan pengembangan lebih luas misalnya
Ø  Penentuan Golongan Darah
Ø  Kanker

                                                                                          

                                                                                                  

                                                                                          Sodonghilir, 16 Oktober 2019

Mengetahui
Kepala Sekolah SMP N 4 Sodonghilir                                          Guru Mata Pelajaran



Makih Yustiono, S.Pd,.M.Pd                                                      Dina Suci Wahyuni, S.pd
NIP. 19640711 198903 1 009                                                       NIP/NRK.

LAMPIRAN

LKPD 1
LEMBAR OBSERVASI SIFAT FISIK TEMAN

NO
SIFAT YANG DIAMATI
SISWA I
(                                       )
SISWA II
(                                       )
1
Warna kulit (hitam, putih, coklat)


2
Lesung pipi (ada / tidak ada)


3
Lidah (bisa digulung / tidak bisa digulung)


4
Ibu jari (dapat dilengkungkan / tidak dapat dilengkungkan)


5
Tinggi badan ( tinggi / pendek)


6
Golongan darah ( A, B, AB, O)


7
Cuping telinga ( menempel / menggantung )



Ket : tinggi badan dibandingkan dengan saudara kandung



LKPD 2
PERSILANGAN DENGAN 1 SIFAT BEDA
Tujuan :
1.    Memahami istilah-istilah dalam persilangan proses pewarisan sifat
2.    Memahami cara persilangan 2 individu dengan 1 sifat beda
Cara kerja :
1.    Kerjakanlah persilangan yang terdapat dalam LKPD ini di kertas plano
2.    Jawablah pertanyaan yang disediakan

Soal persilangan
Dilakukan persilangan antara bunga mawar merah dan bunga mawar putih.
                                P1            Merah (MM)  ><  Putih (mm)
Tuliskan langkah-langkah persilangan sampai dihasilkan F2.
1.    Tentukan perbandingan genotip yang terbentuk pada F2
2.    Tentukan perbandingan fenotip yang terbentuk pada F2
Pertanyaan :
1.    Apakah yang kamu ketahui sebenarnya dari MM/Mm/mm?
2.    Apakah perbedaan antara MM dengan m atau Mm dengan M/m?
3.    Jelaskan arti dari P1, P2, F1 dan F2!
4.    Jelaskan perbedaan genotip dan fenotip menggunakan kalimatmu sendiri!
5.    Mengapa dalam pewarisan sifat perlu diketahui sifat dominan dan resesif?
LKPD 3
PERSILANGAN DENGAN 2 SIFAT BEDA
Tujuan :
1.    Memahami istilah-istilah dalam persilangan proses pewarisan sifat
2.    Memahami cara persilangan 2 individu dengan 2 sifat beda
Cara kerja :
1.    Kerjakanlah persilangan yang terdapat dalam LKPD ini di kertas plano
2.    Jawablah pertanyaan yang disediakan

Soal persilangan
Dilakukan persilangan antara kelinci rambut hitam kasar dengan kelinci rambut putih halus. Rambut hitam dominan terhadap rambut putih, dan rambut kasar dominan terhadap rambut halus.
                                P1            HHRR  ><  hhrr
Tuliskan langkah-langkah persilangan sampai dihasilkan F2.
1.    Tentukan perbandingan genotip yang terbentuk pada F2
2.    Tentukan perbandingan fenotip yang terbentuk pada F2

Penilaian Presentasi


No.
Aspek yang Dinilai
Skala Nilai
1
2
3
4
1.
Hasil Identifikasi




2.
Akurasi Analisis




3.
Materi Presentasi




4.
Penampilan





Nilai Total





Keterangan
Sempurna                     :  4
Kurang Sempurna      :  2 – 3
Tidak Sempurna          :  1




JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP PESERTA DIDIK

Nama Satuan Pendidikan :………………………..
Tahun Pelajaran                :………………………..
Kelas/Semester                 : ………………………..
Mata Pelajaran                 : IPA

No
Waktu
Nama
Kejadian/Perilaku
Butir Sikap
Tindak Lanjut
TTD





































































Pilihlah salah satujawaban yang paling tepat!
1.       Dibawah ini yang merupakan suatu faktor pembawa sifat yang diwariskan dari induk terhadap keturunannyaialah…..
A.      Gen                      B.  Nukleus                         C.  Lokus                              D.  Alel
2.       Gen terletak dalam benang kromosom dalam ruang- ruang yang disebut .....
A.      Alel                       B.  Lokus                              C.  Aster                               D.  Sentromer
3.       Di bawah ini jumlah kromosom pada manusia yaitu.....
A.      42                          B.  44                                     C. 46                                      D. 48
4.       Gamet dari marmut bergenotipe heterozigot KkHh adalah....
A.      KH , Kh, Kh, kh                                                                C. KH, KH, kh, K
B.      kH, kh, KH, kh                                                  D. Kh, kh, Kh, kH
5.       Yang bukan termasuk istilah pewarisan sifat dari pernyataan di bawah ini adalah....
A.   Kromosm            B. Haemofilia    C. Genotif                           D. Dominan
6.       Disilangkan bunga berwarna merah dengan genotipe MM dengan bunga berwarna putih bergenotipe mm, maka jumlah mawar putih pada F2 adalah.....
A.      4                            B. 3                         C. 2                                         D. 1
7.       Disilangkan kelinci rambut hitam kasar HHKK dengan kelinci rambut putih halus hhkk. Tentukan persentase genotipe kelinci berbulu hitam halus dan kelinci berbulu putih halus pada keturunan F2 nya....
A.      56,25% dan 18,75%                                        C. 6,25% dan 18,75%
B.      18,75% dan 6,25%                                          D. 18,75 dan 56,25%
8.       Seorang ayah buta warna XcbY menikah dengan seorang wanita cerier buta warna XcbX dan memiliki 8 anak. Tentukan berapa anak yang buta warna dari ke 8 anak tersebut
A.      6                            B. 4                         C. 2                                         D. 1
9.          Persilangan antara  tanaman padi bulir besar, berumur panjang ( BBPP ) dengan tanaman padi bulir kecil berumur pendek ( bbpp ) adalah sebagai berikut:
P:                     BBPP                x                   bbpp
G:                        BP                                             bp
F1:                   BbPp ( Bulir besar, umur panjang )
P2:                BbPp                  x                  BbPp
G:                   BP, Bp, bP, bp                    BP, Bp, bP, bp



BP
Bp
bP
bp
BP
1
2
3
4
Bp
5
6
7
8
bP
9
10
11
12
bp
13
14
15
16

Bila sifat bulir besar dan berumur pendek merupakan sifat – sifat unggul, genotipe pada F2 yang paling baik disilangkan untuk mendapatkan bibit unggul adalah genotipe.... dengan genotipe .....
a. 1        x              16
b. 4        x             13
c. 6         x            14
d. 11      x           12
10. Disilangkan kacang ercis bulat kuning (BBkk) dengan ercis kisut hijau ( bbKK). Bulat dominan terhadap kisut, dan hijau dominan terhadap kuning.  Dari persilangan di atas jumlah individu yang mempunyai fenotipe bulat hijau adalah sebagai berikut......
a. 9
b. 6
c. 3
d. 1

URAIAN
1.       Disilangkan tanaman padi bulir besar umur panjang BBPP dengan tanaman padi bulir kecil berumur pendek bbpp. Tentukan genotipe bibit unggul dari hasil persilangan tersebut!


BACA JUGA ARTIKEL TERKAIT : KUMPULAN TAGIHAN TUGAS LK PKP BERBASIS ZONASI


/>

0 komentar:

.comment-content a {display: none;}