Home » » ANEKA JAJANAN SD ( SEKOLAH ) PALING LARIS ( USAHA MENGUNTUNGKAN )

ANEKA JAJANAN SD ( SEKOLAH ) PALING LARIS ( USAHA MENGUNTUNGKAN )

bagi kita yang berjualan di bidang kuliner, resep terbaru memang menjadi hal yang sering kita pikirkan. Resep baru apalagi yang akan kita hidangkan ( kita jual ) sehingga membuat konsumen puas dan menghasilkan bagi penghasilan kita.
Saya pun sama seperti anda, ragam profesi telah saya lakoni, kini saya terjun di bidang kuliner. Tapi karena ini adalah sampingan tentunya kita mencari resep yang mudah kita buat namun laku di pasaran. Hmmm... target saya kali ini adalah anak sekolahan, setiap minggu saya ganti menu baru agar anak-anak tidak bosan. Bisa saja menu yang ada namun kita modifikasi sedemikian rupa. Kali ini resep yang akan saya bagikan adalah resep yang telah saya buat dan saya jual dan ternyata laku keras.
Ini dia resep jajanan anak sekolahan paling laris


Makanan satu ini memang sudah tidak asing lagi, apalagi jika anda tinggal di daerah Bandung, Tasikmalaya, Garut dan sekitar Jawa Barat lainnya. Bedanya kali ini sebelum di goreng cibay yang kita buat di lumuri dengan tepung terigu lalu di gulingkan ke dalam tepung vanir.
Di jamin renyah, garing dan enak. Harga yang saya jual adalah 1000 rupiah

2.      Cilok krispi

Kali ini saya menjual cilok seperti biasanya, tapi yang tidak biasa adalah setelah adonan cilok di kukus setelah di angkat dan masih panas kita lumuri ke dalam tepung vanir lalu goreng. Nah kita jual 1000 satu tusuk isi dua biji
3.      Seblak kerupuk
Kali ini kita menjual seblak kerupuk kering, harga yang ekonomis dan rasa yang enak sudah pasti membuat dagangan kita laris manis

4.      Puding rainbow

Pembuatan puding rainbow sangat mudah sekali, warna yang menarik dan rasa yang manis membuat anak-anak suka. Tentunya ini menguntungkan bagi dagangan kita. Kita bisa merauk keuntungan sekita 60% dari modal yang kita gunakan


Makaroni goreng kering ini, banyak diminati anak sekolah apalgi jika rsanya pedas, karena rasa yang pedas dan enak banyak dinikmati anak-anak saat mereka merasa ngantuk di jam-jam istirahat sekolah

6.      Otak-otak dan cimol

Cimol dan otak-otak adalah saudara, dimana adonan yang sama namun bentuknya berbeda, jika cimol berbentuk bulat makan otak-otak ini berbentuk panjang dan runcing. Modal yang sangat minim namun dengan keuntungan yang sangat memuaskan.
7.      Rujak cireng
Adonan rujak cireng ini sama dengan ketika kita membuat adonan untuk cimol, namun bentuknya yang bulat dan gepeng hanya saja di bumbui dengan bumbu rujak yang asli enak.

8.      Roti goreng

Kali ini kita akan membuat makanan yang membuat anak-anak kenyang atau kita buat untuk mereka yang belum sarapan, mudah membuatnya kita hanya membeli roti goreng, kemudian bentuk / potong sesuai ukuran yang akan kita pasarkan, kemudian lumuri ke dalam tepung terigu dan gulingkan di tepung vanir. Hasilnya cantik dan juga setidaknya dapat mengganjal perut yang lapar

9.      Puding mata sapi

Pudimng telur mata sapi ini, cukup menarik di mata anak-anak SD sehingga mampu memikat mereka dan ingin  mencobanya. Modal yang sangat minim dan pembuatan yang sangat mudah cukup meringankan pengerjaan kita selain kita mendaptkan keuntungan yang lebih.


Makanan yang satu ini memang sangat menggoda, cara pembuatan yang sangat mudah membuat kita lebih hemat waktu, jangan salah dilihat dari segi penjualannya juga menguntungkan.

11.  Srikaya kukus
Menjual yang manis-manis memang cukup menggiurkan, karena peminatnya memang banyak. Bahan yang mudah kita dapat dan pengerjaannya yang hemat waktu maka akan membuat kita lebih dari untung.


Makanan yang satu ini sedang populer saat ini, dengan aneka rasa yang kita suguhkan akan membuat para pembeli tidak merasa bosan. Dan keuntungan yang kita dapat banyak sekali baik dari segi financial kita juga bisa henat waktu, karena pengerjaan yang mudah dan cepat

13.  Mie goreng

Kali ini kita akan membuat mie goreng yang sangat praktik, dengan bahan yang murah dan bumbu yang sangat sederhana. Kita hanya menggunakan bahan sebagai berikut: bawang merah, bawang putih dan daun bawang. Untuk bumbu pelengkap kita gunakan kecap manis dan saus tomat. Kita sajikan ke dalam cup kecil dengan harga penjualanRp. 1000,-

BACA ARTIKEL TERKAIT JAJANAN ANAK SD HARGA 1000an LENGKAP DENGAN RESEP DAN CARA MEMBUATNYA:

MOCHI LEGIT

PUDING COKLAT VLA VANILA

BROWNIS COKLAT MINI CUP

ES KRIM

PUDING IKAN KOI

RUJAK CIRENG






/>

0 komentar:

.comment-content a {display: none;}