Anda penggemar ceker? Ya
ternyata ceker ayam banyak manfaat nya, berfungi untuk mengobati sakit rematik.
Wah selain enak juga berkhasiat ya, banyak olahan ceker yang enak untuk di
sentap. Nah berikut adalah ceker pedas manis, dan cara membuatnya gampang
banget.
Bahan:
¼ kg ceker ayam
4 siung bawang merah
1 siung bawang putih
1 siung bawang daun
Air
Garam
Kecap
Cabe rawit (sesuai
selera)
Cara membuat:
Rebus ceker hingga
matang, kemudian tiriskan. Lalu tumis bawang merah, bawang putih, bawang daun
dan cabe rawit (yang telah di iris tipis), tumis hingga harum. Masukan sedikit
air, garam dan kecap. Setelah semua bumbu tercampur masukan ceker ayam yang
telah di rebus. Masak hingga matang, hingga ceker telihat cantik coklat keemasan.
Nah ceker pedas manis
nya siap di santap!
Selamat mencoba dan
selamat menikmati !!
0 komentar:
Post a Comment