Home » , » CONTOH SOAL LATIHAN PADA MATERI SISTEM GERAK PADA MANUSIA UNTUK SMP KELAS VIII

CONTOH SOAL LATIHAN PADA MATERI SISTEM GERAK PADA MANUSIA UNTUK SMP KELAS VIII

LATIHAN SOAL IPA KELAS V111
MATERI SISTEM GERAK PADA MANUSIA

1.        Sebutkan macam-macam tulang rawan (kartilago) !
2.        Sebutkan macam-macam tulang keras (osteon)
3.        Gambarkan tulang belakang manusia dan beri keterangannya!
4.        Sebutkan bagian-bagian tulang dada!
5.        Sebutkan bagian-bagian tulang tengkorak!
6.        Sebutkan bagian-bagian tulang rusuk!
7.        Apa fungsi tengkorak kepala bagi manusia?
8.        Apa fungsi tulang rusuk manusia?
9.        Apa fungsi tulang belakang manusia?
10.    Apa yang kamu ketahui tentang humerus/tulang atas?
11.    Gambarkan tulang gerak bagian atas!
12.    Apa yang di maksud dengan sinartosis?
13.    Sebutkan dua tipe sinartosis!
14.    Apa yang di maksud dengan amfiartosis?
15.    Sebutkan tipe amfiartosis!
16.    Sebutkan hubungan antar tulang yang bersifat diartosis!
17.    Gambarkan sendi pelana pada manusia!
18.    Hubungan antartulang yang dihubungkan oleh kartilago hialin disebut….
19.    Sebutkan anggota tulang gerak bawah!
20.    Sebutkan 3 bagian tulang rusuk!



SELAMAT BEKERJA!!!!!!!!


/>

0 komentar:

.comment-content a {display: none;}