Home » » SILABUS MATA PELAJARAN SENI BUDAYA ( SENI TARI KLEAS VII VIII IX SEMESTER 1 DAN 2 KURIKULUM 2013

SILABUS MATA PELAJARAN SENI BUDAYA ( SENI TARI KLEAS VII VIII IX SEMESTER 1 DAN 2 KURIKULUM 2013



SILABUS MATA PELAJARAN: SENI BUDAYA ( SENI TARI )
(WAJIB PILIHAN)

Satuan Pendidikan         : SMP N 2 SUKARATU
Kelas /Semester            : VII/ 1 dan 2
Kompetensi Inti

KI 1   :   Menerima, menanggapi, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2   :   Menghargai perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, rasa ingin tahu, percaya diri, dan motivasi internal,  toleransi,  pola hidup sehat, ramah lingkungan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3   :   Memahami pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penomena dan kejadian yang tampak mata.
KI 4   :   Mencoba,  mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi dan membuat) dan abstrak (menulis, membaca, menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan dari berbagai sumber lainnya yang sama dalam sudut pandang/teori.

Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Pembelajaran
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber Belajar
1.1.       Menerima, menanggapi dan menghargai  keragaman  dan keunikan karya seni tari sebagai bentuk rasa syukur terhadap  anugerah Tuhan
Keterangan:
Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI 1 dan KI 2 hanya akan terjadi dalam proses pembelajaran KI 3 dan KI 4

2.1      Menunjukkan sikap  menghargai, jujur,disiplin,melalui aktivitas berkesenian
2.2      Menunjukkan sikap bertanggung jawab, peduli, dan santun  terhadap karya seni tari dan koreografernya
2.3      Menunjukkan sikap  percaya diri , motivasi internal , kepedulian terhadap lingkungan dalam berkarya seni

3.1.        Memahami  gerak tari berdasarkan unsur  ruang waktu dan tenaga

 gerak tari berdasarkan unsur  ruang waktu dan tenaga

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi   dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga  
·     Mengidentifikasi gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga  
·      Mengamati gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari berdasarkan unsur  ruang, waktu dan tenaga
·     Mencari contoh gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga

Eksperimen/explore
·    Menghubungkan berbagai gerak tari sesuai dengan  ruang, waktu dan tenaga
·   Melakukan gerak tari sesuai dengan  ruang, waktu dan tenaga

Asosiasi
·   Membandingkan gerak tari di lingkungan tempat tinggal siswa dengan daerah lain berdasarkan ruang, waktu dan tenaga
·   Memba ndingkan bentuk penyajian gerak tari daerah tempat tinggal siswa dengan daerah lain

Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari berdasarkan unsur  ruang, waktu dan tenaga
·   Membuat sinopsis tari sesuai dengan tari yang di peragakan
Tugas.
·  Membuat  kliping gambar tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga
Observasi
·  format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·  membuat pergelaran tari

Unjuk Kerja
·     mempergelar kan tari berdasarkan unsure  ruang, waktu dan tenaga
Produk
·     membuat gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga
24 x (3x40 Mnt)
Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.1.        Melakukan   gerak tari berdasarkan unsur  ruang waktu dan tenaga

3.2.        Memahami   gerak tari  berdasarkan ruang waktu dan tenaga sesuai iringan

Gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan 
·     Mengidentifikasi gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga  sesuai iringan
·      Mengamati gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari berdasarkan unsure ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan
·     Mencari contoh gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan

Eksperimen/explore
·    Menghubungkan berbagai gerak tari sesuai dengan  ruang, waktu dan tenaga
·   Melakukan gerak tari sesuai dengan  ruang, waktu dan tenaga


Asosiasi
·   Membandingkan gerak tari di lingkungan tempat tinggal siswa dengan daerah lain berdasarkan ruang, waktu dan tenaga
·   Memba ndingkan bentuk penyajian gerak tari daerah tempat tinggal siswa dengan daerah lain

Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari berdasarkan unsur  ruang, waktu dan tenaga
·   Membuat sinopsis tari sesuai dengan tari yang di peragakan
Tugas.
·     Membuat  kliping gambar tari  berdasarkan ruang waktu dan tenaga sesuai iringan
Observasi
·  format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·  membuat pergelaran tari

Unjuk Kerja
·   mempergelar kan tari  berdasarkan ruang waktu dan tenaga sesuai iringan
Produk
·  membuat gerak tari  berdasarkan ruang waktu dan tenaga sesuai iringan

Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois
4.2.        Memperagakan  gerak tari  berdasarkan ruang waktu dan tenaga sesuai iringan

3.3.        Memahami   gerak tari sesuai dengan level dan pola lantai

·   Melakukan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai
Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Mengidentifikasi gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·      Mengamati gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Mencari contoh gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

    Eksperimen/explore
·      Menghubungkan antara gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Melakukan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

Asosiasi
·     Menunjukkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Membandingkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

Komunikasi
·     Menampilkan   karya tari  berdasarkan level dan pola lantai 

Tugas.
·  Membuat  kliping gambar tari sesuai dengan level dan pola lantai
Observasi
·     format  pengamatan skala sikap

Proyek
·     membuat pergelaran tari

Unjuk Kerja
·      Melakukan    gerak tari dengan menggunakan level dan pola lantai

Produk
·      tari dengan menggunakan level dan pola lantai
Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.3.    Melakukan    gerak tari dengan menggunakan level dan pola lantai

3.4.        Memahami  gerak tari   sesuai level, dan pola lantai  sesuai iringan

Memperagakan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan 
·     Mengidentifikasi gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
·      Mengamati gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
·     Mencari contoh gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Eksperimen/explore
·    Menghubungkan antara gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
·   Melakukan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Asosiasi
·   Menunjukkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai  sesuai iringan
·   Membandingkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan



Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari  berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
Tugas.
·  Membuat  kliping gambar tari   sesuai level, dan pola lantai  sesuai iringan
Observasi
·     format  pengamatan skala sikap

Proyek
·     membuat pergelaran tari

Unjuk Kerja
·      Melakukan    gerak tari   sesuai level, dan pola lantai  sesuai iringan

Produk
·      tari   sesuai level, dan pola lantai  sesuai iringan
Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.4.        Memperagakan  gerak tari   berdasarkan level, dan pola lantai  sesuai iringan








SILABUS MATA PELAJARAN: SENI BUDAYA ( SENI TARI )
(WAJIB PILIHAN)

Satuan Pendidikan         : SMP N 2 SUKARATU
Kelas /Semester            : VIII/ 1 dan 2

Kompetensi Inti

KI 1   :   Menanggapi, dan  menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2   :   Menghargai perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, rasa ingin tahu, estetika, percaya diri, motivasi internal, toleransi, gotong royong dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3   :   Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penomena dan kejadian yang tampak mata.
KI 4   :   Mengolah,  menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi dan membuat) dan abstrak (menulis, membaca, menghitung, dan mengarang)  sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan dari berbagai sumber lainnya yang sama dalam sudut pandang/teori.

Kompetensi Dasar
Materi Pokok
 Pembelajaran
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber Belajar
1.1.        Menerima, menanggapi dan menghargai keragaman  dan keunikan karya seni tari daerah sebagai bentuk rasa syukur terhadap  anugerah Tuhan
Keterangan:
Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI 1 dan KI 2 hanya akan terjadi dalam proses pembelajaran KI 3 dan KI 4

2.1      Menunjukkan sikap  menghargai, jujur, disiplin,  melalui aktivitas berkesenian
2.2      Menunjukkan sikap bertanggung jawab, peduli, santun  terhadap karya  seni tari dan koreograferya
2.3      Menunjukkan sikap  percaya diri , motivasi internal , kepedulian terhadap lingkungan dalam berkarya seni

3.1.        Memahami  keunikan  gerak tari tradisional berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari

Keunikan gerak tari tradisonal berdasarkan pola lantai

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang keunikan tari tradisonal berdasarkan pola lantai  
·     Mengidentifikasi keunikan  tari  tradisonal berdasarkan pola lantai
·     Mengamati keunikan tari tradisonal  berdasarkan pola lantai

Menanya
·     Mendiskusikan keunikan tari tradisonal  berdasarkan pola lantai
·     Mencari contoh gerak tari tradisonal  berdasarkan pola lantai

    Eksperimen/explore
·   Menghubungkan antara ragam gerak tari tradisonal berdasarkan pola lantai
·   Melakukan gerak tari tradisonal berdasarkan pola lantai



Asosiasi
·   Menunjukkan keunikan gerak   tari tradisional berdasarkan pola lantai
·  Membandingkan keunikan  gerak tari tradisonal berdasarkan pola lantai

Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari tradisional berdasarkan pola lantai
Tugas.
·         Membuat  kliping gambar tari tradisonal

Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari tradisional

Unjuk Kerja
·      mempergelarkan tari tradisonal
Produk
·      membuat gerak tari tradisonal berdasarkan pola lantai
24 x (3x40 Mnt)
Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.1.        Merangkai gerak tari tradisional berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari

3.2.    Memahami  keunikan peragaan gerak tari   tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan

Keunikan gerak tari tradisonal berdasarkan pola lantai sesuai iringan

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan 
·     Mengidentifikasi gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga  sesuai iringan
·      Mengamati gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari berdasarkan unsure ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan
·     Mencari contoh gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan

    Eksperimen/explore
·    Menghubungkan antara gerak tari berdasarkan ruang, waktu dan tenaga sesuai iringan
·   Melakukan gerak tari berdasarkan ruang, tenaga dan waktu sesuai iringan


Asosiasi
Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari  tradisional
Tugas.
·  Membuat  kliping gambar tari   tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan

Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari tradisional

Unjuk Kerja
·   melakukan tari   tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan
Produk
·  tari   tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan

Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.2.    Memperagakan gerak tari  tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan



3.3.    Memahami cara menerapkan pola lantai  dan unsur pendukung gerak tari gaya tradisional pada karya tari kreasi 


Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Mengidentifikasi gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·      Mengamati gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Mencari contoh gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

    Eksperimen/explore
·      Menghubungkan antara gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Melakukan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

Asosiasi
·     Menunjukkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 
·     Membandingkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai 

Komunikasi
·     Menampilkan   karya tari  berdasarkan level dan pola lantai 

Tugas.
·  Membuat  kliping gambar tari kreasi gaya tradisional berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari

Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari tradisional

Unjuk Kerja
·   melakukan tari kreasi gaya tradisional berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari
Produk
·  tari kreasi gaya tradisional berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari
Buku Teks, vidio pertujukan tari
4.3    Merangkai gerak tari kreasi gaya tradisional berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari
3.4.    Memahami cara menerapkan pola lantai,unsur pendukung dan iringan gerak tari gaya tradisional pada karya tari kreasi

Memperagakan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan 
·     Mengidentifikasi gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
·      Mengamati gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
·     Mencari contoh gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Eksperimen/explore
·    Menghubungkan antara gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
·   Melakukan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Asosiasi
·   Menunjukkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai  sesuai iringan
·   Membandingkan gerak tari berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan

Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari  berdasarkan level dan pola lantai sesuai iringan
Tugas.
·     Membuat  kliping gambar tari kreasi gaya tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan

Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari tradisional

Unjuk Kerja
·     melakukan tari kreasi gaya tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan
Produk
·  tari kreasi gaya tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan

Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.4    Memperagakan gerak tari kreasi gaya tradisional  berdasarkan pola lantai dengan menggunakan unsur pendukung tari sesuai iringan



Mengetahui
Kepala SMP N 2 SUKARATU Negeri 2 Sukaratu




DENDIN WARDIANA, S.Pd., M.Pd.
NIP. 19651989111001

Tasikmalaya, Juli 2017
Guru Mata Pelajaran




Dadang Hudan Dardiri,S.Pd.,M.Pd.
NIP.197201322 200501 1 004


SILABUS MATA PELAJARAN: SENI BUDAYA (SENI TARI)
(WAJIB PILIHAN)


Satuan Pendidikan         : SMP N 2 SUKARATU
Kelas /Semester            : IX/  1 dan 2

Kompetensi Inti*

KI 1   :   Menanggapi, dan  menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2   :   Menghargai perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, rasa ingin tahu, estetika, percaya diri, motivasi internal, toleransi, gotong royong dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3   :   Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penomena dan kejadian yang tampak mata.
KI 4   :   Mengolah,  menyaji, dan menalar dalam ranah konkret menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasii, membuat  dan mencipta)  dan abstrak (menulis, membaca, menghitung, mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan dari berbagai sumber lainnya yang sama dalam sudut pandang/teori.

Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Pembelajaran
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber Belajar
1.2.        Menerima, menanggapi dan menghargai keragaman  dan keunikan karya seni tari daerah sebagai bentuk rasa syukur terhadap  anugerah Tuhan
Keterangan:
Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI 1 dan KI 2 hanya akan terjadi dalam proses pembelajaran KI 3 dan KI 4

2.1      Menunjukkan sikap  menghargai, jujur, disiplin,  melalui aktivitas berkesenian
2.2      Menunjukkan sikap bertanggung jawab, peduli, santun  terhadap karya  seni tari dan koreograferya
2.3      Menunjukkan sikap  percaya diri , motivasi internal , kepedulian terhadap lingkungan dalam berkarya seni

3.1   Memahami komposisi  tari gaya modern

Menyusun gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang keunikan tari gaya modern berdasarkan komposisi
·     Mengidentifikasi keunikan  tari  gaya modern berdasarkan komposisi
·     Mengamati keunikan tari gaya modern berdasarkan komposisi

Menanya
·     Mendiskusikan keunikan tari gaya modern  berdasarkan komposisi
·     Mencari contoh gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi

    Eksperimen/explore
·   Menghubungkan antara ragam gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi
·   Melakukan gerak tari gaya modern  berdasarkan komposisi


Asosiasi
·   Menunjukkan keunikan gerak   tari gaya modern berdasarkan komposisi
·  Membandingkan keunikan  gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi tari

Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari gaya modern berdasarkan komposisi

Tugas.
·         Membuat  kliping gambar tari gaya modern

Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari gaya modern

Unjuk Kerja
·      mempergelarkan tari gaya modern

Produk
·      membuat gerak tari gaya modern  berdasarkan komposisi
24 x (3x40 Mnt)
Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.1   Menyusun karya tari modern berdasarkan komposisi tari

3.2  Memahami komposisi dan iringan  tari gaya modern
Meragakan tari modern sesuai iringan

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi sesuai iringan 
·     Mengidentifikasi gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi sesuai iringan
·      Mengamati gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi sesuai iringan

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi sesuai iringan
·     Mencari contoh gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi sesuai iringan

    Eksperimen/explore
·    Menghubungkan antara gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi sesuai  iringan
·   Melakukan gerak tari gaya modern berdasarkan komposisi sesuai iringan


Asosiasi
Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari  gaya modern sesuai dengan iringan

Tugas.
·   Membuat  kliping gambar tari modern berdasarkan komposisi tari sesuai iringan
Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari gaya modern

Unjuk Kerja
·     mempergelar kan tari modern berdasarkan komposisi tari sesuai iringan

Produk
·      tari modern berdasarkan komposisi tari sesuai iringan

Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.2  Memperagakan karya tari modern berdasarkan komposisi tari sesuai iringan



3.3  Memahami komposisi  tari gaya kontemporer
Menyusun gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi
Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi 
·     Mengidentifikasi gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi
·      Mengamati gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi 

Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi
·     Mencari contoh gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi


    Eksperimen/explore
·      Menghubungkan antara gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi
·     Melakukan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi   

Asosiasi
·     Menunjukkan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi 
·     Membandingkan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi

Komunikasi
·     Menampilkan   karya tari  gaya kontemporer berdasarkan komposisi

Tugas.
·         Membuat  kliping gambar tari gaya kontemporer

Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari gaya kontemporer

Unjuk Kerja
·      mempergelarkan tari gaya kontemporer

Produk
membuat gerak tari gaya kontemporer  berdasarkan komposisi
Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.3   Menyusun karya tari kontemporer berdasarkan komposisi tari

3.4   Memahami komposisi dan iringan  tari gaya kontemporer
Memperagakan tari gaya kontemporer sesuai dengan iringan

Mengamati
·     Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber belajar tentang gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi  sesuai iringan 
·     Mengidentifikasi gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi sesuai iringan
·      Mengamati gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi sesuai iringan


Menanya
·     Mendiskusikan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi sesuai iringan
·     Mencari contoh gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi sesuai iringan

Eksperimen/explore
·    Menghubungkan antara gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi sesuai iringan
·   Melakukan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi sesuai iringan

Asosiasi
·   Menunjukkan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi  sesuai iringan
·   Membandingkan gerak tari gaya kontemporer berdasarkan komposisi sesuai iringan

Komunikasi
·   Menampilkan   karya tari  gaya kontemporer berdasarkan komposisi  sesuai iringan
Tugas.
·     Membuat  kliping gambar tari kontemporer  berdasarkan komposisi tari sesuai iringan

Observasi
·      format  pengamatan skala sikap 
Proyek
·      membuat pergelaran tari gaya kontemporer

Unjuk Kerja
·     mempergelarkan tari kontemporer  berdasarkan komposisi tari sesuai iringan

Produk
·     tari kontemporer  berdasarkan komposisi tari sesuai iringan

Ellfedt, Lois,
1988. A Primer for Choreografers, Waveland Press, Illinois

Elizabet, LeBlanc, Susan Lowy,
1987. Physical Education for Children: Building the Foundation, Prentice-Hall, Inc, Englewood, New Jersey.

Humprey, Doris,
1983. Seni Menata Tari, terj. Sal Murgiyanto, Dewan Kesenian Jakarta, Jakarta.

Hawkins, Alma,
1990. Mencipta Lewat Tari, terj. Sumandiyo Hadi, ISI, Yogyakarta

Hawkins, Alma M.,
2003. Bergerak Menurut Kata Hati, terjemahan I Wayan Dibia, Jakarta: MSPI.

VCD pertunjukan tari

Ensiklopedi tari Indonesia

4.4 Memperagakan karya tari kontemporer  berdasarkan komposisi tari sesuai iringan






/>

0 komentar:

.comment-content a {display: none;}